Wishful Wednesday [4]


Tadinya pesimis minggu ini ikutan. Sudah minggu-minggu mau masuk kuliah. Ternyata masi sempet juga, alhamdulillaaah hahaha. Minggu ini, buku yang kedapetan nongol di Wishful Wednesday adalalaaah ...


On a soft summer night in Vermont, twelve-year-old Lisa went into the woods behind her house and never came out again. Before she disappeared, she told her little brother, Sam, about a door that led to a magical place where she would meet the King of the Fairies and become his queen.
Fifteen years later, Phoebe is in love with Sam, a practical, sensible man who doesn’t fear the dark and doesn’t have bad dreams—who, in fact, helps Phoebe ignore her own. But suddenly the couple is faced with a series of eerie, unexplained occurrences that challenge Sam’s hardheaded, realistic view of the world. As they question their reality, a terrible promise Sam made years ago is revealed—a promise that could destroy them all.

Sudah lama Don't Breathe a Word ini masuk wishlist, pas beneran mau beli eh rupiah lagi nggak akur sama dollar. Jadi pikir-pikir lagi kan -___-
Dari blurb kayanya seru. Saya memang suka cerita misteri/thriller yang agak agak creepy *padahal penakut*. Covernya aja udah serem. Tatapan matanya ngga nahan. Baiklah, yah, itu wishful wednesday saya minggu ini. Satu lagi, rupiah cepet akur ya sama dollar

Buku apa yang lagi masuk wishlist kamu? Care to share? ikutan yuk!
  1. Follow blog Books To Share – atau tambahkan di blogroll/link blogmu
  2. Buat posting mengenai buku-buku (boleh lebih dari 1) yang jadi inceran kalian minggu ini, mulai dari yang bakal segera dibeli, sampai yang paling mustahil dan hanya sebatas mimpi. Oya, sertakan juga alasan kenapa buku itu masuk dalam wishlist kalian ya!
  3. Tinggalkan link postingan Wishful Wednesday kalian di Mr. Linky (klik saja tombol Mr. Linky di bagian bawah post Wishful Wednesday yang ada di blog Books To Share setiap minggunya). Kalau mau, silakan tambahkan button Wishful Wednesday di posting kalian.
  4. Mari saling berkunjung ke sesama blogger yang sudah ikut share wishlistnya di hari Rabu
Happy Wednesday! :D

4 comments :

  1. ehhh toss dulu donk, aku juga suka cerita creepy padahal penakut abiiis....ini kayaknya seru ya? jadi pingin juga hihi...semoga dollar segera turun, amiiin

    ReplyDelete
  2. Deskripsinya bikin tertarik. Berhubung agak males baca buku bahasa inggris, mudah2an ada yang mau nerjemahin deh :D

    Btw, mata anak kecil di sampulnya bagus *salah fokus*

    ReplyDelete
  3. ah iya bagus lagi ya klo ada yg terjemahan, lebi murah juga jadinya
    hahaha, agak serem tapi tatapannya :|

    ReplyDelete